Review Buku #131 – Tower of Dawn ‘Throne of Glass 6’ by Sarah J. Maas (2017)

cover

Every step. Every curve into darkness. Every moment of despair and rage and pain. It had led him to precisely where he needed to be. Where he wanted to be.

Setelah berpisah arah dengan Aelin, Dorian dan sekutu lainnya, Chaol dan Nesryn pergi menuju Antica yang berada di benua bagian selatan. Tujuan mereka hanya dua yaitu, 1) membuat kerajaan Khagan membantu Aelin melawan Erawan dan 2) menyembuhkan kelumpuhan yang dialami Chaol. Continue reading

Review Buku #130 – Bright We Burn ‘The Conqueror’s Saga 3’ by Kiersten White (2018)

bright we burn - kiersten white

The empire is coming for us, and I intend to win.

Akhirnya Lada berhasil menjadi pemimpin Wallachia, namun ia mempunyai keyakinan dan peraturannya sendiri dalam memimpin Wallachia. Satu hal yang menjadi tujuan utamanya sekarang adalah membuat Wallachia mejadi terkuat dan terlepas dari kendali Ottoman Empire yang dipimpin oleh Mehmed. Continue reading

Review Buku #128 – Wildcard ‘Warcross 2’ by Marie Lu (2018)

wildcard - marie lu

Reality is where you can lose the ones you love. Reality is the place where you can feel the cracks in your heart.

Setelah mengetahui tujuan asli dari diciptakannya NeuroLink, Emika tidak bisa lagi mempercayai pria yang dicintainya. Emika tidak bisa mendukung rencana tersebut meskipun Hideo yakin bahwa akan ada dampak baik yang bisa terjadi. Menurut Emika semua itu salah dan salah dan salah. Continue reading

Review Buku #127 – And I Darken ‘The Conqueror’s Saga 1’ by Kiersten White (2016)

and i darken - kiersten white

A dragon did not crawl on its belly in front of its enemies, begging for their help. A dragon did not vow to rid the world of infidels, and then invite them into its home. A dragon did not flee its land in the middle of the night like a criminal.
A dragon burned everything around herself until it was purified in ash.

Lada Dragwlya dan Radu Dragwlya adalah anak dari pemimpin Wallachia. Mereka mempunyai kepribadian yang bertolak belakang. Sebagai kakak, Lada adalah perempuan yang kasar, keras hati dan liar. Lada sangat tomboy dan tidak menyukai segala hal yang lemah, termasuk adiknya sendiri. Continue reading

Review Buku #125 – Fireblood ‘Frostblood 2’ by Elly Blake (2017)

fireblood - elly blake

Fear of my fire had ruled me when I’d had no control over it. Darkness, like fire, was a gift I could master.

Berminggu – minggu terlewati setelah keberhasilan Ruby mengalahkan Frost King dan menghancurkan singgasananya. Tapi hancurnya singgasana tersebut malah membuat Minax bebas berkeliaran di Tempesia. Kemudian dengan kehadirannya di sisi Arcus yang sekarang sudah menjadi Frost King baru membuat munculnya sisi pro dan kontra di kerajaan. Continue reading